Peringatan Hari Lahir Pancasila 2023, Imigrasi Cilacap Gelar Upacara

    Peringatan Hari Lahir Pancasila 2023, Imigrasi Cilacap Gelar Upacara

    Cilacap - Kamis (01/06), Peringati Hari Lahir Pancasila Tahun 2023, Kantor Imigrasi Cilacap melaksanakan kegiatan Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun. Bertempat di Halaman Kantor Imigrasi Cilacap, Upacara diikuti oleh Pejabat Struktural, Pegawai, dan PPNPN.
    Pancasila adalah sebuah landasan dan juga ideologi bagi bangsa Indonesia sehingga tidak hanya sebagai simbol dan identitas semata. Peringatan Hari Lahir Pancasila menjadi momentum penting untuk menguatkan upaya dalam menjaga nilai-nilai Pancasila dari tantangan global dan ideologi-ideologi transnasional. 
    Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2023 dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Imigrasi Cilacap, Yoga Ananto Putra. Dalam amanatnya, Kepala Kantor menyampaikan pesan dari Presiden Republik Indonesia dimana pemrintah terus berjuang untuk pemerataan pembangunan Indonesia yang berkeadilan.
     “Pemerintah terus berjuang untuk menghadirkan pembangunan Indonesia Sentris yang adil dan merata. Keadilan dan pemerataan harus dipadukan dengan kesejahteraan yang diwujudkan melalui reformasi structural, peningkatan kualitas SDM, dan hilirisasi industry”, Ujar Kepala Kantor.
    Melalui Peringatan Hari lahir Pancasila ini diharapkan dapat semakin meningkatkan semangat jiwa Pancasila yang dimiliki masing-masing pegawai dalam menjaga  kesatuan dan persatuan bangsa.

    pancasila
    Agus Agnan

    Agus Agnan

    Artikel Sebelumnya

    Rapat Pembahasan Optimalisasi Pelayanan...

    Artikel Berikutnya

    Laksanakan Kewajiban, Petugas Lapas Pasir...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dialog Publik dan Penguatan Integrasi Sosial Pasca Pilkada 2024 di Jawa Barat
    Pastikan Keamanan pada Lapas Super Maximum Security Dirpamintel Cek Sarana Prasarana Keamanan di Lapas Karanganyar Nusakambangan
    Tinjau Fasilitas Keamanan Lapas Super Maximum Security, Dirpamintel Kunjungi Lapas Karanganyar Nusakambangan
    Kalapas Besi, Teguh Suroso dan Jajaran Duduk Bersama Bahas Progam Ketapang
    Kalapas Besi Dampingi Kunjungan Kerja Stafsus Menteri Imipas, Tinjau Kesiapan Lahan Ketahanan Pangan 
    Rencana Kerja Pembangunan ZI Untuk Kemajuan Bapas Nusakambangan
    Ketua Pengadilan Tinggi Jawa Tengah dan Ketua Pengadilan Negeri Cilacap Lakukan Peninjauan ke Lapas Karanganyar
    Kalapas Besi, Teguh Suroso dan Jajaran Duduk Bersama Bahas Progam Ketapang
    Bahas Percepatan Izin Klinik, Lapas Besi Jalin Kolaborasi Bersama Dinkes Cilacap
    Bukti Suksesnya Progam Deradikalisasi, Narapidana Teroris Lapas Besi Turut Berikan Suara Dalam Pesta Demokrasi
    Langkah Besar Direktorat Jenderal Pemasyarakatan dan Bapas Nusakambangan dalam Mewujudkan Percepatan Litmas di Lapas Karanganyar
    Petugas Lapas Pasir Putih Ikuti Bimtek Sistem Database Pemasyarakatan / SDP  
    Tim GA Bapas Nusakambangan Berikan Sosialisasi dan Penyuluhan Hukum Bagi Tahanan
    Peringati Hari Kesehatan Nasional ke-59, Lapstrinuka Ikuti Webinar Bapelkes Semarang
    LP Pasir Putih Ikuti Penguatan Pengamanan Lapas oleh Direktur Pengamanan dan Intelijen Ditjen PAS di Nusakambangan
    Setelah Cuti Bersama Idul Fitri Dan Memasuki Awal Mei Tahun 2023, PK Bapas Nusakambangan Kembali Lakukan Penggalian Data Litmas Di Lapas Kelas IIA Besi

    Ikuti Kami